TurnBackHoax.ID
  • Forum
  • Lapor Hoax
  • Layanan Publik
  • Media
  • Relawan
  • Tentang Kami
    • Kontak Kami
    • Policies / Kebijakan
      • Kode Etik
      • Koreksi / Open & Honest Correction Policy
      • Privacy Policy
      • Terms of Use
    • Team Profile

Month: October 2018

[BENAR] Klarifikasi Komisi Hukum MUI Terkait Isu Akan Melaporkan GP Ansor dan Banser Ke Polisi Terkait Kasus Pembakaran Bendera

October 26, 2018 Muhammad Khairil 0

Wakil Ketua Komisi Hukum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Ikhsan Abdullah menyatakan bahwa pihaknya tak akan melaporkan Pengurus Pusat Gerakan Pemuda Ansor (GP Ansor) dan Barisan […]

[SALAH] SURAT PEMANGGILAN KAPOLRI JENDERAL TITO KARNAVIAN OLEH KPK

October 26, 2018 Bentang Febrylian 0

  Postingan ini berisi klarifikasi yang disampaikan oleh pihak Komisi Pemberantasan Korupsi dan juga pihak Kepolisian, bahwa surat panggilan KPK terhadap Jenderal Tito Karnavian adalah […]

[SALAH] “Di Markas PBB cuma bendera saudi yg tidak pernah turun setengah tiang”

October 26, 2018 Aribowo Sasmito 0

Yang disebut “Markas PBB” sebenarnya adalah gedung “Central Plaza” yang terletak di Hong Kong, tidak termasuk gedung-gedung yang dijadikan markas oleh PBB. Aturan yang menyebabkan […]

[BENAR] Tanggapan Gubernur Babel dan Kepala Dinas PUPR Babel terhadap Taman Pemprov yang Mirip Mata Dajjal

October 25, 2018 Levy Nasution 0

Gubernur Bangka Belitung, Erzaldi Rosman, menanggapi viralnya foto tersebut mengatakan taman itu tidak dibuat menyerupai mata Dajjal. Tetapi, foto tersebut bisa saja diasumsikan dengan pendapat […]

[BENAR] “Klarifikasi Gubernur Anies Terkait Dirinya Seolah Dipayungi Presiden Jokowi”

October 25, 2018 Dedy Helsyanto 0

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan membantah foto dirinya yang seolah sedang dipayungi oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) dengan menilainya sebagai efek sudut pandang gambar. Dan […]

[BENAR] Klarifikasi PT Go-Jek Terkait Isu Adanya Pemutihan Massal Akun Eks Mitra Go-Jek

October 25, 2018 Muhammad Khairil 0

VP Corporate Affairs Go-Jek Indonesia Michael Reza Say menegaskan bahwa informasi tentang PT Go-Jek akan memberlakukan pemutihan massal atau open suspend tidak benar. Michael mengatakan, […]

[BENAR] MUNCUL ISU PENCULIKAN ANAK DI WILAYAH CILODONG DEPOK, PIHAK KEPOLISIAN BERI KLARIFIKASI

October 25, 2018 Bentang Febrylian 0

  Postingan ini berisi klarifikasi pihak kepolisian mengenai isu penculikan seorang siswa Sekolah Dasar Al Khariyah, Cilodong, Depok, Jawa Barat. Setelah ditelusuri oleh pihak kepolisian, […]

[BENAR] Pihak BRI Kalrifikasi Info Terkait Pemblokiran Massal Atm BRI Pada 30 Oktober 2018

October 24, 2018 Syarief Ramaputra 0

Debunk ini berisi klarifikasi dari pihak bank BRI terkait informasi di media sosial yang menyebut pihak BRI akan memblokir ATM nasabahnya yang memiliki kartu ATM […]

No Image

[SALAH] “BENDERA TAUHID DIBAKAR DI INDONESIA, ERDOGAN MENANGIS LALU BERPESAN SEPERTI INI”

October 24, 2018 Aribowo Sasmito 0

Foto di meme dan artikel yang digunakan oleh post sumber dari sisi konteks waktu dan peristiwa tidak berhubungan dengan narasi dan isi, menggunakan foto yang […]

[SALAH] Tulisan KH Bisri Musthofa “DIBALIK.. KIKIR DAN PELITNYA PEMERINTAH SAUDI ARABIA TERHADAP PEMERINTAH INDONESIA”

October 24, 2018 Muhammad Khairil 0

Tulisan berjudul “DIBALIK.. KIKIR DAN PELITNYA PEMERINTAH SAUDI ARABIA TERHADAP PEMERINTAH INDONESIA” bukanlah tulisan KH. Bisri Musthofa melainkan tulisan Denny Siregar yang telah diedit dan […]

[BENAR] “Klarifikasi Kemendagri dan KPU Terkait 31 Juta Data Pemilih yang Disebut Misterius dan Tidak Bisa Dibuka”

October 24, 2018 Dedy Helsyanto 0

Mendagri Tjahjo Kumolo menyatakan data 31 juta pemilih yang belum masuk DPT bukanlah data tambahan atau baru. Data tersebut sudah terdapat pada saat penyerahan DP4 […]

[SALAH] TERJADI BENTROKAN ORMAS DI CIKARANG, GIBAS VS PP

October 24, 2018 Bentang Febrylian 0

  Postingan ini berisi klarifikasi pihak kepolisian mengenai beredarnya informasi yang menyebut bahwa telah terjadi bentrokan antara dua ormas yakni Pemuda Pancasila atau PP dengan […]

[SALAH] “tentang bakal dihapusnya Kementerian Agama diganti namanya”

October 23, 2018 Aribowo Sasmito 0

Disinformasi daur ulang, post sumber menggunakan isu yang sudah pernah diedarkan dan diklarifikasi dulu di tahun 2014. Selengkapnya di bagian PENJELASAN dan REFERENSI. ====== KATEGORI […]

[SALAH] SURAT PENERIMAAN SELEKSI CPNS DI WILAYAH PEMKOT CIREBON

October 23, 2018 Bentang Febrylian 0

  Kembali beredar informasi seputar pemanggilan peserta seleksi CPNS yang mengatasnamakan BKPPD. Namun setelah dilakukan penelusuran lebih lanjut, diketahui bahwa surat edaran tersebut adalah palsu […]

[BENAR] Klarifikasi Ainun Baharuddin Terkait Meme yang Bertuliskan “Tusuk ka, kalau amuki enak”

October 23, 2018 Dedy Helsyanto 0

Caleg DPRD Kabupaten Pinrang, Ainun Baharuddin menyatakan tidak pernah membuat slogan pada meme atau materi kampanyenya yang berbunyi “Tusuk ka, kalau amuki enak.” Ia pun […]

[SALAH] Soal Tes CPNS 2018 Telah Bocor

October 23, 2018 Muhammad Khairil 0

Informasi tentang telah bocornya soal ujian seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2018 tidak benar. Sebab, dilansir dari republika.co.id dan akurat.co, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara […]

[SALAH] Situs tamsh-news(dot)com

October 23, 2018 Aribowo Sasmito 0

Selain membuat artikel menggunakan bahan yang sudah diklarifikasi di tahun 2017, situs tersebut bukan situs yang kredibel karena informasi pendaftar domain disembunyikan dan informasi kontak […]

[BENAR] Pernyataan GP Ansor Terkait Banser NU Garut yang Membakar Bendera Tauhid Bertuliskan La ilaha illa Allah Muhammad Rasulullah

October 22, 2018 Levy Nasution 0

Ketua Umum Gerakan Pemuda (GP) Ansor Nahdlatul Ulama (NU) Yaqut Cholil Qoumas mengatakan pembakaran bendera Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) merupakan upaya untuk menjaga kalimat tauhid. […]

[BENAR] Klarifikasi BKN Terkait Adanya Informasi Mengenai Tidak Perlu Ujian Bagi Peserta CPNS yang Lulus Administrasi

October 22, 2018 Muhammad Khairil 0

Terkait adanya informasi tentang tak perlunya mengikuti ujian bagi peserta Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang lulus seleksi administrasi, Badan Kepegawaian Negara (BKN) memberikan klarifikasi. […]

No Image

[SALAH] “#Pray for Banglades”

October 22, 2018 Aribowo Sasmito 0

Lokasi kejadian foto-foto yang digunakan oleh post sumber adalah di Myanmar dan Mesir, bukan Bangladesh. Selengkapnya di bagian PENJELASAN dan REFERENSI. ====== KATEGORI Disinformasi. ====== […]

Posts pagination

« 1 2 3 … 7 »

Informasi

Situs ini merupakan arsip hasil diskusi grup Forum Anti Fitnah, Hasut dan Hoax (FAFHH) di Facebook. Untuk menanyakan keabsahan suatu berita/gambar silakan bergabung di FB Grup FAFHH (syarat dan ketentuan posting berlaku)

Artikel Terbaru

  • [SALAH] 41 Pasukan Khusus TNI Gugur Saat Melakukan Misi Kemanusiaan di Gaza
  • [PENIPUAN] Tautan “Pendaftaran Pemutihan Pinjaman Online”
  • [PENIPUAN] Tautan Lowongan Kerja Nissin Foods Indonesia
  • [SALAH] KPK Periksa Bobby dan Kaesang Terkait Kasus ‘Blok Medan’
  • [SALAH] Video “Jokowi Menunjukkan Ijazah Asli Miliknya”
  • [PENIPUAN] Tautan Penukaran Uang Kuno
  • [SALAH] Kebakaran Gedung Royal Yak di Israel
  • [SALAH] Jokowi Kaget Kehilangan Ijazah Aslinya Padahal akan Ditunjukkan ke Publik
  • [SALAH] Video “Tentara Rusia Datang Membantu Indonesia Serang Malaysia”
  • [PENIPUAN] Bantuan dari Pemerintah untuk TKI

Arsip

Copyright © 2025 | WordPress Theme by MH Themes