TurnBackHoax.ID
  • Forum
  • Lapor Hoax
  • Layanan Publik
  • Media
  • Relawan
  • Tentang Kami
    • Kontak Kami
    • Policies / Kebijakan
      • Kode Etik
      • Koreksi / Open & Honest Correction Policy
      • Privacy Policy
      • Terms of Use
    • Team Profile

Articles by Adi Syafitrah

About Adi Syafitrah
Pemeriksa Fakta Mafindo

[SALAH] Monumen Ondel-Ondel di Kemayoran, sebuah kreasi anak bangsa bernama Anies Baswedan.

November 19, 2019 Adi Syafitrah 0

Bukan monumen kreasi Anies Baswedan ataupun dibangun saat era gubernur Anies Baswedan, melainkan didirikan oleh Pusat Pengelolah Komplek Kemayoran (PPKK) dengan melibatkan sejumlah seniman dan […]

[SALAH] Bintang sepakbola dunia menutup sebelah matanya sebagai dukungan atas penembakan pada wartawan foto Palestina, Muath Amarneh

November 19, 2019 Adi Syafitrah 0

Foto hasil suntingan. Foto kedelapan pemain sepakbola tersebut ditambahkan perban sehingga seolah menutupi kiri mereka. Selengkapnya di bagian PENJELASAN dan REFERENSI =============================================Kategori : Konten yang […]

[SALAH] Judul berita “SETELAH MINUM AIR BEKAS CUCIAN KAKI JOKOWI LEBIH DARI 10 WARGA LANGSUNG DI LARIKAN KERUMAH SAKIT, KARNA SLURUH TUBUHNYA MENGALAMI GATAL-GATAL”

November 18, 2019 Adi Syafitrah 0

Judul berita hasil suntingan. Judul berita aslinya adalah “Warga Berebut Air Bekas Cucian Kaki Jokowi” dimuat di situs tribunnews.com pada Minggu, 14 Desember 2014 20:35 […]

[SALAH] Foto Ahok dipeluk dan dicium dua wanita, alasan Alexis dipertahankan

November 17, 2019 Adi Syafitrah 0

Foto hasil suntingan. Foto Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok ini adalah hasil editan oleh Agan Harahap yang pernah dimuat di akun instagramnya pada tahun 2016. […]

[SALAH] Terpidana korupsi Leo Lim, Anggota DPRD DKI dari PSI

November 17, 2019 Adi Syafitrah 0

Bukan anggota DPRD DKI dari PSI, Terpidana korupsi Kokos Jiang alias Kokos Leo Lim adalah Direktur Utama PT Tansri Madjid Energi (PT TME). Kokos terlibat […]

[SALAH] Dwayne ‘The Rock’ Johnson Meninggal saat Syuting

November 16, 2019 Adi Syafitrah 0

Berita hoaks. Dwayne ‘The Rock’ Johnson belum meninggal dunia. Di BBC sendiri, tidak ada berita yang mengabarkan bahwa Dwayne Johnson meninggal dunia. Ini bukanlah yang […]

[SALAH] Mahfud MD: Jika Tidak Ada Yang Jemput Guru Saya, Biar Saya Saja Yang Jemput HRS

November 16, 2019 Adi Syafitrah 0

Artikel suntingan. Pembuat artikel mengambil artikel dari media arus utama lalu disunting dengan menambahkan pernyataan yang tidak berdasar. Versi artikel asli tidak ditemukan pernyataan Menko […]

[SALAH] “Menhan: Wajib Militer Ampuh Menangkal Bangkitnya PKI”

November 16, 2019 Adi Syafitrah 0

Artikel suntingan. Pembuat artikel mengambil artikel dari media arus utama lalu disunting dengan menambahkan pernyataan yang tidak berdasar. Versi artikel asli tidak ditemukan pernyataan Menhan […]

[SALAH] Pasti ada yang naruh bom sama tukang gojek agar Islam pun di sudutkan di tuduh teroris

November 14, 2019 Adi Syafitrah 0

Polri telah memastikan bahwa ledakan di Polrestabes Medan merupakan aksi bom bunuh diri yang dilakukan oleh seorang pria yang bernama Rabbial Muslim Nasution. Saat itu, […]

[SALAH] Foto Sandiaga Uno membawa dokumen “SEJARAH HITAM DKI”

November 14, 2019 Adi Syafitrah 0

Gambar suntingan. Foto aslinya, kertas yang dibawa Sandiaga adalah tanda terima Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) di gedung KPK, Jakarta, Selasa, 14 Agustus 2018. […]

[SALAH] Video Produksi Beras Plastik

November 13, 2019 Adi Syafitrah 0

Mesin yang terlihat dalam video adalah granulator plastik yang menghasilkan pelet plastik daur ulang, bukan beras plastik. Merupakan bahan baku setengah jadi untuk membuat kembali […]

[SALAH] Spanduk “Warga Nahdliyin Rindu Khilafah” Milik NU

November 13, 2019 Adi Syafitrah 0

Spanduk itu bukan milik NU. Menurut Sekretaris Jenderal PBNU, Helmy Faishal Zaini, spanduk tersebut mencatut nama warga NU. Spanduk itu muncul bukan pada 2003 seperti […]

[SALAH] Tahun 2015 sebelum jadi wapres, BPJS : HARAM

November 12, 2019 Adi Syafitrah 0

MUI tidak pernah mengeluarkan fatwa haram terhadap BPJS Kesehatan. Saat itu, Wakil Presiden Ma’ruf Amin yang pada 2015 menjabat sebagai Ketua Bidang Fatwa MUI menyatakan […]

[SALAH] Parlemen Denmark Menyetujui Penggunaan Cadar

November 11, 2019 Adi Syafitrah 0

Sebaliknya, Parlemen Denmark sepakat melarang pakaian menutup seluruh wajah, termasuk cadar, niqab atau burqa mulai Rabu, 1 Agustus 2018. Peristiwa yang terekam dalam video adalah […]

[SALAH] Foto Jokowi Pakai Kaos Bertuliskan ‘Aica Aibon’

November 11, 2019 Adi Syafitrah 0

Foto suntingan. Pada foto asli, Presiden Joko Widodo atau yang akrab dipanggil Jokowi memakai baju kaos kuning polos tanpa tulisan apapun. Begitu juga Ketua Umum […]

[SALAH] KRITIK ANIESS, WILLIAM PSI DIPECAT DPRD JAKARTA SUKURRIN

November 11, 2019 Adi Syafitrah 0

William Aditya Sarana, politisi Partai Solidaritas Indonesia sampai saat ini masih menjadi anggota DPRD DKI Jakarta. Badan Kehormatan (BK) DPRD DKI Jakarta akan segera menggelar […]

[KLARIFIKASI] Polisi: Info Penculikan Anak di Bogor Hoaks, Anak Ini Pergi dari Rumah untuk Cari Ketenangan di Apartemen

November 11, 2019 Adi Syafitrah 0

Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya, Kombes Argo Yuwono mengatakan, kabar penculikan anak di Bogor tidak benar alias hoaks. Argo menjelaskan, RAH ditemukan di […]

[SALAH] Foto korban meninggal karena mendengar musik pakai handset, saat hpnya dicharge dan ketiduran

November 9, 2019 Adi Syafitrah 0

Bukan karena penggunaan handphone, pria di foto tersebut adalah korban terkena tembakan pellet gun atau air gun terkait kekerasan terhadap demostran Sikh di Punjab, India […]

[SALAH] Al Quran / Alkitab kuno ini ditemukan di dasar laut, sudah menjadi karang tapi tetap utuh

November 9, 2019 Adi Syafitrah 0

Bukan Al Quran ataupun Alkitab kuno, melainkan kamus yang diselimuti kristal yang ditumbuhkan dengan menggunakan boraks. Ini adalah karya seni buatan seorang seniman Amerika bernama […]

[SALAH] Penutupan perlintasan kereta karena menunggu masinis jajan di warung

November 8, 2019 Adi Syafitrah 0

Penutupan perlintasan tersebut karena proses naik turun penumpang bukan karena menunggu masinis membeli makanan di warung. Hal tersebut dikarenakan Stasiun Parungkuda, Sukabumi yang kecil dan […]

Posts pagination

« 1 … 65 66 67 … 83 »

Informasi

Situs ini merupakan arsip hasil diskusi grup Forum Anti Fitnah, Hasut dan Hoax (FAFHH) di Facebook. Untuk menanyakan keabsahan suatu berita/gambar silakan bergabung di FB Grup FAFHH (syarat dan ketentuan posting berlaku)

Artikel Terbaru

  • [SALAH] Video “Uji Coba Nuklir Iran Sebabkan Ledakan di Gurun dan Laut”
  • [SALAH] Kades di Garut Beli Jet Pribadi Pakai Dana Desa
  • [SALAH] Shin Tae-yong Kembali ke PSSI
  • [SALAH] Tangkapan Layar Post Gelora.co dengan Foto Jokowi Terkena Penyakit Kusta
  • [SALAH] Rudal Indonesia Siap Dikirim ke Iran
  • [SALAH] Syarat Beli Rumah Subsidi: Punya Gaji Rp14 Juta
  • [SALAH] Tangkapan Layar Artikel MUI Mendukung Serangan Israel ke Iran
  • [SALAH] Prabowo Tegaskan Indonesia Siap Terlibat Perang
  • [SALAH] Pilot Israel Melarikan Diri dari Pangkalan Udara Karena Ketakutan
  • [SALAH] Potret “Tenda Pengungsian Masyarakat Israel di Lereng Gunung”

Arsip

Copyright © 2025 | WordPress Theme by MH Themes