[SALAH] “bocah-bocah Nigeria dipanggang sampai mati”

BUKAN manusia sesungguhnya. Foto berasal dari diorama di Chimelong Ocean Kingdom, taman hiburan di Hengqin, Zhuhai, Tiongkok.

Selengkapnya di bagian PENJELASAN dan REFERENSI.

======

KATEGORI

Konten yang Salah.

======

SUMBER

http://bit.ly/2QzOZWv / http://archive.md/dT3up (arsip cadangan), post di situs forum “Nairaland”.

======

NARASI

“Bocah-bocah Yahoo Nigeria dipanggang sampai mati di Meksiko (gambar Pics) – Kejahatan – Nairaland”

Selengkapnya di tautan di bagian SUMBER.

======

PENJELASAN

(1) http://bit.ly/2rhTadC / http://bit.ly/2MxVN7S, First Draft News: “Konten yang Salah

Ketika konten yang asli dipadankan dengan konteks informasi yang salah”.

* SUMBER membagikan foto diorama di Chimelong Ocean Kingdom, taman hiburan Hengqin, Zhuhai, Tiongkok.

* SUMBER menambahkan narasi yang memelintir konteks dari foto yang dibagikan sehingga menimbulkan premis yang salah.


(2) Beberapa sumber unggahan video oleh pengunjung:

* http://bit.ly/37hnszU akun “galaxychimelong” (instagram.com/galaxychimelong/).

* http://bit.ly/2FcKNGI akun “Vladlen Galaxi” (vk.com/v.galaxy).

======

REFERENCE

(1) Wikipedia: “Kerajaan Laut Chimelong adalah taman hiburan yang terletak di Hengqin , Zhuhai , Republik Rakyat Cina. Ini dirancang oleh Tujuan PGAV. [2] Taman ini dibuka pada tanggal 28 November 2010 [3] dan dibuka dengan lembut pada tanggal 28 Januari 2014. [4] Pembukaan grand terjadi pada 29 Maret tahun itu. Fase pertama taman ini membutuhkan biaya 10 miliar RMB untuk dibangun. [3] Ini adalah bagian dari Resor Wisata Lautan Internasional Chimelong , yang bertujuan untuk menjadi ” Orlando Cina”. [2] Menurut TEA dan AECOM , ini adalah taman hiburan ke-10 yang paling banyak dikunjungi di dunia pada tahun 2018, dengan 10,83 juta pengunjung. [1]”

Google Translate, selengkapnya di http://bit.ly/2ZGDYqI / http://archive.md/1wA9I (arsip cadangan).


(2) Google Earth: “长隆海洋王国

Theme park in Zhuhai, China”

Selengkapnya id http://bit.ly/2ZEEYLE.


(3) JawaPos.com: “Memanfaatkan situs Yandex.com, Jawa Pos menemukan video serupa diunggah akun Instagram Galaxy Chimelong pada 31 Oktober 2018. Nama akun tersebut merujuk tempat wisata di Hengqin, Guangdong, Tiongkok. Anda dapat melihatnya di bit.ly/GalaxyChimelong.”

Selengkapnya di http://bit.ly/36hu7Kg / http://archive.md/PrRTn (arsip cadangan).