[HOAX] Foto Perempuan Berjilbab Dalam Aksi Bela Islam Yang Membawa Poster ‘Ahok Lawan’

Sumber : Media Sosial

Narasi :

 

Penjelasan & Fakta :

Aksi bela Islam pada tanggal 4 November yang dihadiri ribuan umat Islam di DKI Jakarta terkait peristiwa penistaan agama oleh Gubernur Jakarta Ahok. Peristiwa tersebut pun dimanfaatkan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab dengan menyebarkan informasi berbentuk meme di media sosial.

Faktanya foto tersebut bukan foto asli. Foto itu hasil editan, yang diambil dari aksi demonstrasi bersih 4.0 di Kuala Lumpur, Malaysia, Agustus 2015.

Inilah penampakan foto aslinya :

 

Referensi : http://buasirotak.blogspot.com/2015/08/koleksi-gambar-awek-dan-lain2-sekitar.html

 

https://www.facebook.com/groups/fafhh/permalink/368737306792144/

About Levy Nasution 385 Articles
Journalist, traveller