[SALAH] Berkumur dengan Minyak Tanah atau Bensin Bisa Obati Sakit Gigi
Metode berkumur dengan bensin atau minyak tanah untuk mengobati sakit gigi tidak terbukti secara ilmiah, justru memiliki risiko kesehatan yang besar.
Metode berkumur dengan bensin atau minyak tanah untuk mengobati sakit gigi tidak terbukti secara ilmiah, justru memiliki risiko kesehatan yang besar.
Tidak ada uji ilmiah yang telah dilakukan dari ekstrak nanas maupun senyawa bromelain murni sebagai tindakan preventif kardiovaskuler.
Klaim mengenai autoimun akibat vaksinasi Covid-19 tidak akurat, sejauh ini vaksin Covid-19 terbukti memiliki risiko yang sangat kecil.
Tanaman sawo—mulai dari buah, daun, hingga kayu—mengandung banyak nutrisi. Namun, penggunaan sawo untuk pengobatan vertigo belum teruji secara ilmiah.
Unggahan yang berisi informasi tentang air rebusan daun sisik naga dapat menyembuhkan penyakit asma adalah merupakan konten yang menyesatkan.
Epidemiolog dari Griffith University, Dicky Budiman, mengatakan Vaksinasi Covid-19 tidak menyebabkan peningkatan kasus cacar (cacar air maupun cacar monyet) serta gondongan.
Hasil periksa fakta Raymondha Video yang menyiarkan dan mempromosikan obat tekanan darah tinggi oleh TVOne adalah tidak benar. Video tersebut merupakan hasil rekayasa teknik AI-generated […]
Hasil periksa fakta Shafina. Faktanya, anggapan mengenai minum air es setelah makan dapat menyebabkan kanker adalah persoalan yang keliru. Air es atau air dingin sama […]
Hasil periksa fakta Shafina. Klaim mengenai adanya peredaran beras sintetis di Bukittinggi, Sumatera Barat yang menyebabkan radang tenggorokan, mual dan pusing merupakan informasi tidak valid. […]
Hasil periksa fakta Raymondha Video yang memperlihatkan siaran stasiun Metro TV tentang penemuan metode pengobatan mata pakar kesehatan asal Malaysia adalah tidak benar. Video tersebut […]
Hasil periksa fakta Raymondha Klaim mengenai mantan Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto merekomendasikan obat yang bisa menyembuhkan prostatitis dalam sembilan hari adalah hasil manipulasi dengan […]
Hasil periksa fakta Raymondha Klaim mengenai Rosianna Silalahi mempromosikan ramuan yang dapat mengobati hipertensi adalah hasil manipulasi dengan AI sehingga suara Rosi terdengar mirip dengan […]
Hasil periksa fakta Raymondha Klaim mengenai mengkonsumsi air rebusan arang dapat mengobati asam lambung adalah belum terbukti. Belum ada uji klinis maupun penelitian yang membuktikan […]
Hasil periksa fakta Raymondha Klaim mengenai bunga telang bisa mengatasi mata buram dalam hitungan hari adalah belum terbukti. Belum ada uji klinis maupun penelitian yang […]
Hasil periksa fakta Raymondha Klaim pijat kaki bisa menyembuhkan sesak napas adalah tidak benar. Penyebab sesak napas sangat beragam begitu pula dengan pengobatannya. Sebelum penyebab […]
Hasil periksa fakta Raymondha Klaim bahwa banyak anak kejang-kejang seusai makan permen semprot di Gorontalo adalah salah. Faktanya, kejadian tersebut terjadi di Palembang. =========== [KATEGORI]: […]
Hasil periksa fakta Raymondha Klaim bahwa menekan bagian bawah hidung dapat menyadarkan dan menyelamatkan seseorang yang pingsan karena serangan stroke adalah salah. =========== [KATEGORI]: Konten […]
Hasil periksa fakta Raymondha Klaim mengenai daun mengkudu dapat menyembuhkan darah tinggi secara permanen adalah belum terbukti. Penelitian yang mengindikasikan bahwa mengkudu memiliki potensi menurunkan […]
Hasil periksa fakta Raymondha Klaim IDI mengumumkan adanya wabah pengerasan otak, diabetes dan pengerasan sumsum tulang belakang serta melarang mengkonsumsi 19 produk minuman adalah tidak […]
Hasil periksa fakta Raymondha Klaim mengenai tutorial mengetahui usia paru-paru dengan tes lama menahan napas adalah tidak benar. Kesehatan dan fungsi paru-paru bisa diketahui melalui […]
Copyright © 2024 | WordPress Theme by MH Themes