
[SALAH] Prabowo dan Gibran Akan Penjarakan semua anggota DPR yang menolak RUU Perampasan Aset
Faktanya, pernyataan tersebut tidak pernah diungkapkan oleh Prabowo. Prabowo hanya menyatakan bahwa dirinya berkomitmen untuk memberantas korupsi di Indonesia.