[SALAH] Artikel CNBC Indonesia: “Raja Salman Sebut: Negara Termunafik Nomor Satu Indonesia”
Faktanya, Tangkapan layar berita tersebut telah dimanipulasi, tidak ditemukan sumber valid termasuk CNBC Indonesia yang memberitakan bahwa Raja Salman menyebut hal tersebut.